“SANDI SAKA BHAYANGKARA”

PRAMUKA SATUAN KARYA BHAYANGKARA

PENERUS HARAPAN BANGSA

PENDUKUNG PEMBELA IDEOLOGI NEGARA

SEBAGAI MANUSIA PANCASILA

KAMI TAKKAN MENYERAH

KEPADA SEMUA PERINTANG JALAN

PEMBANGUNAN INDONESIA MERDEKA

WALAUPUN JASAD INI AKAN TERBUJUR

DAN NYAWA AKAN MELAYANG ENTAH KEMANA

KAMI TAK AKAN MENUNTUT JASA

KARENA PENGABDIAN UNTUK NEGARA

SEBAGAI INSAN PRAMUKA BHAYANGKARA

KAMI RELA BANGGA DAN PUAS

WALAUPUN NAMAKU TAK AKAN DITULIS DENGAN TINTA EMAS

NISANKU TAK BERNAMA

DEMI NEGARA, BANGSA DAN AGAMA

TUHAN BERILAH KAMI KEKUATAN IMAN

UNTUK MENERIMA TONGKAT ESTAFET PEMBANGUNAN

DALAM MEMBANGUN PERSADA IBU PERTIWI

Jumat, 29 Oktober 2010

PPT 3.2 2010


Program Pengajaran Tahunan
 Pertemuan Ke :
  1. Pengenalan Saka Bhayangkara dan Struktur Saka Bhayangkara
  2. Materi Dasar Saka Bhayangkara
  3. Pengenalan Krida – krida Saka Bhayangkara
  4. Krida Lantas
  5. Materi Laka
  6. Praktek Lantas
  7. Bela Diri Polri atau Drill Borgol dan Tongkat
  8. Krida PTKP
  9. Materi PTKP
  10. Praktek Krida PTKP
  11. Krida Tibmas
  12. Materi Tibmas
  13. Praktek Tibmas
  14. Krida PPB
  15. Materi PPB
  16. Praktek PPB
  17. Persiapan Pengambilan Pita
  18. Pengambilan Pita
  19. Materi SAR ( Search And Rescue )
  20. Bela Diri Polri atau Drill Borgol dan Tongkat
  21. Evaluasi Materi Dasar Saka Bhayangkara
  22. Evaluasi Materi Krida – Krida Saka Bhayangkara I
  23. Evaluasi Materi Krida – Krida Saka Bhayangkara II
  24. Evaluasi Bela Diri Polri atau Drill Borgol dan Tongkat
  25. Persiapan Pengambilan Tanda Anggota
  26. Pengambilan Tanda Anggota
  27. Materi Lanjutan Saka Bhayangkara
  28. Materi Lanjutan Krida Lantas I
  29. Materi Lanjutan Krida Lantas II
  30. Materi Lanjutan Krida PTKP I
  31. Materi Lanjutan Krida PTKP II
  32. Materi Lanjutan Krida Tibmas I
  33. Materi Lanjutan Krida Tibmas II
  34. Materi Lanjutan Krida PPB I
  35. Materi Lanjutan Krida PPB II
  36. Evaluasi Materi Lanjutan Saka Bhayangkara
  37. Evaluasi Materi Lanjutan Krida – krida Saka Bhayangkara I
  38. Evaluasi Materi Lanjutan Krida – krida Saka Bhayangkara II
  39. Persiapan Pengambilan Tanda Krida
  40. Pengambilan Tanda Krida
  41. Diklat I
  42. Diklat Senior
  43. Rapat Tahunan
  44. Persiapan Pembukaan Angkatan Baru.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar